Pemuda yang Tewas Gantung Diri di Jembatan Bangkung Adalah Anggota TNI

Pemuda yang Tewas Gantung Diri di Jembatan Bangkung Adalah Anggota TNI

Baru Lulus Pendidikan dan Belum Sempat Dinas PEMUDA yang ditemukan tewas gantung diri di Jembatan Bangkung desa Belok Sidan Petang Badung bernama I Nyoman Trika Daryanta ternyata anggota TNI Informasi yang dihimpun menyebutkan pemuda berusia 22 tahun asal Banjar Selanbawak Kelod Desa Selanbawak Marga Tabanan itu baru selesai pendidikan dan belum sempat berdinas Korban merupakan anggota TNI yang mengikuti pendidikan di Singaraja terang sumber petugas Sabtu 4 11 2021 Dijelaskan sumber petugas jenazah korban ditemukan oleh warga yang melintas sekitar pukul 09 00 WITA Korban diduga mengakhiri hidupnya dengan cara mengikatkan tali pada tiang lampu jembatan Sementara itu sepeda motor Honda Vario milik korban ditemukan di dekat lokasi Tepatnya di parkiran sebelah barat jembatan Selain itu petugas juga menemukan jaket TNI dan juga topi Terkait kejadian ini Kapolsek Petang AKP Budiasa mengaku masih melakukan penyelidikan terkait peristiwa ini Termasuk juga untuk mengetahui motif korban bunuh diri Kami masih lidik Cari kebenarannya sabar ya ucapnya Jasad korban ditemukan pertamakali oleh saksi bernama I Wayan Suamba 59 Bermula sekitar pukul 08 00 WITA Saksi berangkat dari Denpasar menuju Catur Sesampainya di Jembatan Tukad Bangkung sekitar pukul 08 45 saksi berhenti dan beristirahat di pinggir jembatan Saat sedang duduk dia melihat sebuah tali yang terikat di tiang lampu Karena curiga dia melihat ke bawah dan korban sudah tewas tergantung di bawah jembatan Saksi lalu memanggil beberapa warga yang berjualan di sekitar jembatan untuk memastikan hal itu Saksi dan warga lalu melaporkan temuan itu kepada petugas berwajib rb mar don yor JPR

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: