Versys X250 Tourer Resmi Melantai
SUMEKS CO Kawasaki kembali menambah jajaran produk barunya dengan meluncurkan Versys X250 Tourer Motor dengan gaya adventure itu hanya dijual khusus untuk pasar di Jepang Dilansir greatbiker Minggu 6 2 secara tampilan motor tersebut tidak berbeda jauh dibanding Versys 250 Hanya saja model baru itu diberikan aksesori yang membuat motor tersebut terlihat lebih tangguh Kawasaki Versys X250 Tourer hadir dengan mesin berkapasitas 250cc DOHC 2 silinder 4 tak dengan dukungan radiator berpendingin air Mesin itu diklaim mengeluarkan tenaga hingga 31 daya kuda Baca Juga Kawasaki Z900RS Edisi Setengah Abad Siap Menyapa Penggemarnya Tidak hanya itu motor yang diidentik dengan warna hijau itu dilengkapi dengan beberapa kompunen antara lain pelindung mesin pelindung tangan lampu kabut dan rak bagasi belakang sehingga membuat pengendara menjadi lebih nyaman Motor itu ditawarkan dengan suspensi teleskopik di depan dan monoshock di bagian belakang Dari sisi keselamatan Kawasaki Versys X250 Tourer hadir dengan dukungan rem cakram di bagian depan dan belakang Sayangnya Kawasaki belum mengumumkan berapa harga Versys X250 Toure dipasarkan di Jepang ddy jpnn
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: