"Saya tidak akan mentoleransi setiap bentuk pelanggaran, baik dalam kedinasan maupun kehidupan pribadi," tegasnya.
"Semua anggota wajib menjalankan tugasnya sesuai aturan yang berlaku dan tidak mencoreng nama baik Polri," lanjutnya
Apel pagi yang digelar di Halaman Mapolres Ogan Ilir berlangsung dengan tertib dan lancar.
"Semoga ini menjadi pengingat bagi seluruh personel Polres Ogan Ilir untuk terus berkomitmen dalam menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab," tutupnya.