BACA JUGA:Siapkan Dokumen, Pendaftaran PPPK 2024 Periode Kedua Dibuka Besok
BACA JUGA:Sujud Syukur! Honorer Kriteria Ini Langsung Diangkat Tanpa Tes Jadi PPPK Paruh Waktu
Pastikan semua dokumenmu sesuai dengan syarat yang diminta.
2. Seleksi Kompetensi
Seleksi ini meliputi tiga aspek utama:
- Kompetensi Teknis: Menguji pengetahuan dan keterampilan sesuai bidang.
- Kompetensi Manajerial: Menilai kemampuan organisasi.
- Kompetensi Sosial Kultural: Mengukur kepekaan terhadap keberagaman dan kemampuan berinteraksi dengan masyarakat majemuk.
Selain itu, ada juga wawancara berbasis komputer yang menilai integritas dan moralitas pelamar.