Timnas Indonesia VS China, Mulut Besar Pelatih Branko Ivankovic Anggap Remeh Nathan Tjoe A On Dkk, Alasannya?

Jumat 16-08-2024,06:03 WIB
Reporter : Indra Rikardo
Editor : Wiwik

"Mereka memiliki lebih dari 20 pemain, tidak hanya di Eropa tetapi juga di lima liga teratas," jelasnya. 

BACA JUGA:President Director PT AHM dan Rombongan Saksikan Langsung Atmosfir Honda DBL dari Dekat, Begini Kesannya

BACA JUGA:Fadil Imran Jabat Ketum PBSI yang Baru, Pecinta Bulutangkis Malah Desak Mundur, Masih 1 Circle yang Lama


Shin Tae-yong saat memberikan instruksi kepada para pemain Timnas Indonesia --Dok: SUMEKS.CO

"Saya menonton pertandingan melawan Kroasia di perempat final Piala Dunia FIFA di Qatar dan mereka hanya kalah dalam adu penalti," bebernya. 

Selain Jepang, Ivankovic menyebut Australia dan Arab Saudi menjadi lawan yang sangat sulit ditaklukkan. 

Sementara Bahrain dan Timnas Indonesia tidak termasuk ke daftar tim yang diwaspadai. 

"Jepang adalah tim yang luar biasa. Sama seperti Australia dan Saudi, tetapi sepak bola adalah sepak bola. Bola itu bulat. Anda tidak pernah tahu apa yang terjadi di lapangan," bebernya.

BACA JUGA:President Director PT AHM dan Rombongan Saksikan Langsung Atmosfir Honda DBL dari Dekat, Begini Kesannya

 BACA JUGA:Fadil Imran Jabat Ketum PBSI yang Baru, Pecinta Bulutangkis Malah Desak Mundur, Masih 1 Circle yang Lama

Pertandingan antara Timnas Indonesia melawan China akan berlangsung pada 15 Oktober 2024 dan 5 Juni 2025.

Kategori :