5 Tempat Sakral yang Sering Digunakan untuk Ritual Malam Satu Suro, Nomor 3 Lokasi Pesugihan?

Jumat 05-07-2024,13:52 WIB
Reporter : Edy Handoko
Editor : Edy Handoko

SUMEKS.CO - Tempat sakral di Indonesia yang sering digunakan masyarakat Jawa, untuk melakukan ritual pada saat perayaan malam satu suro.

Malam satu suro sangat melekat dengan masyarakat Jawa, lantaran masih banyak diantara mereka yang melakukan ritual adat dibeberapa tempat.

Ya, berdasarkan kalender Masehi yang dikeluarkan pemerintah, malam satu suro jatuh pada Minggu, 7 Juli 2024.

Biasanya, saat perayaan malam satu suro banyak masyarakat Jawa yang melakukan ritual.


Ritual dan tradisi yang sering dilakukan saat malam satu suro--

BACA JUGA:Hari Minggu Horor dan Teror! Nonton Film Sengkolo Malam Satu Suro Aja!

BACA JUGA:Hati-hati, Indonesia Akan Dilanda Bencana Dahsyat Pasca Satu Suro, Benarkah?

Di Indonesia, ada beberapa tempat yang sering digunakan masyarakat untuk melakukan ritual malam satu suro.

Adapun tempat yang sering digunakan untuk melakukan ritual malam satu suro yakni:

1. Keraton Yogyakarta

Pada peringatan Malam Satu Suro, Keraton Yogyakarta, punya tradisi mencuci benda pusaka seperti keris milik keraton.

BACA JUGA:Ribuan Peserta Ramaikan Pawai Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 H

BACA JUGA:Top! Tahun Baru Islam, Tempat Hiburan Malam di Makassar Tutup

Bagi masyarakat Jawa, keris menjadi benda pusaka yang sakral sehingga perlu dicuci setiap tahun, tepatnya pada Malam Satu Suro.

Ritual unik lainnya yang dilakukan di Keraton Yogyakarta yakni tirakatan atau tidak tidur semalam suntuk.

Kategori :