SUMEKS.CO - Ini menjadi cara unik polisi India melawan benang layangan yang ‘menjerat leher’ pengendara sepeda motor.
Cara ini semula dinilai biasa saja, namun ternyata cukup efektif menyelamatkan leher pengendara sepeda motor dari jeratan tali layangan.
Di musim layangan atau bahkan festval layangan di India, banyak sekali tali layangan yang tiba-tiba jatuh dan menjerat leher pengendara sepeda motor.
Diketahui, di India setiap awal tahun ada saja kompetisi layang-layang tahunan dan selalu jatuh korban terjerat benang layangan.
BACA JUGA:Untung Ada Warga Mengingatkan Layangan Nyangkut di Sayap Pesawat, Jika Tidak?
BACA JUGA:Heboh Layangan Nyangkut Disayap Pesawat, Penumpang GA 114 Panik Urung Terbang Ke Palembang
Acara ini kerab menimbulkan korban jiwa, karena tali layangan rata-rata dibuat tajam guna memenangkan lomba.
Dilaporkan ada 6 orang tewas di negara bagian Gujarat, India tahun lalu akibat terjerat benang layangan.
Korban diantaranya 2 orang anak yang terjerat layangan pada festival Uttarayan.
BACA JUGA:Untung Ada Warga Mengingatkan Layangan Nyangkut di Sayap Pesawat, Jika Tidak?
BACA JUGA:Heboh Layangan Nyangkut Disayap Pesawat, Penumpang GA 114 Panik Urung Terbang Ke Palembang
Sedikitnya 176 orang terluka oleh benang layangan itu atau jatuh dari tempat mereka menonton, demikian lapran polisi Gujarat.
Benang layangan ini membuat banyak terjadi kecelakaan lalulintas di India. Korban sudah banyak berjatuhan.
Alhasil, polisi India mengabis sikap untuk memasang kawat yang dibengkokkan di depan sepeda motor pengendara.