Jadi, sebelum Anda mudik, berbicaralah dengan tetangga dan beri tahu mereka tentang rencana Anda. Pastikan mereka memiliki nomor kontak darurat Anda jika terjadi sesuatu di rumah selama Anda pergi.
BACA JUGA:Mudik Lebaran, Pastikan Anda Menerapkan 10 Tips Berikut
BACA JUGA:Mudik Lebaran, Mending Pakai Mana? Ban Motor Biasa atau Tubeless? Cek Disini!
8. Pasang CCTV
Memasang kamera pengawas (CCTV) di beberapa bagian rumah seperti halaman, garasi, kamar, dan ruang tamu dapat membantu memantau keadaan rumah dari jarak jauh.
Oleh karena itu dengan pasang CCTV merupakan salah satu langkah yang bijaksana untuk meningkatkan keamanan rumah saat ditinggal mudik.
CCTV tidak hanya sebagai pencegah kemalingan, tetapi juga memberikan ketenangan saat Anda sedang di luar rumah. Pilihlah layanan CCTV yang sesuai dengan kebutuhan dan budget.
BACA JUGA:Garuda dan Citilink Beri Diskon 75 Persen untuk Tiket Lebaran ke Jakarta, Buruan Booking
BACA JUGA:Inilah 7 Mobil SUV Bekas Dibawah Rp150 Juta Cocok Digunakan Mudik Lebaran 2024
Ingatlah bahwa langkah-langkah di atas akan membantu menjaga rumah Anda tetap aman selama Anda berada di perjalanan. Selamat mudik Lebaran.