3 Rekomendasi Film Penutup September 2023 yang Tayang Serentak di Netflix

Jumat 29-09-2023,14:04 WIB
Reporter : Suci Harahap
Editor : Rappi Darmawan

Nowhere akan lebih mengusung tema ke arah survival yang berfokus pada kisah bertahan hidup seorang perempuan muda.

Perempuan muda tersebut meninggalkan negara totaliter yang hancur karena perang yang sangat menegangkan.

Ia yang tengah mengandung kabur dan berhasil bersembunyi dalam container kargo namun ditengah perjalanan kapal yang mengangkut kargo mengalami serangan badai.

Badai tersebut menghancurkan kapal dan membuat kargo yang ditumpangi perempuan ini terombang ambing sendirian hingga mengharuskannya melahirkan dan menyelamatkan diri berusaha kembali kedaratan.

BACA JUGA:Mengisahkan Drama Mertua dan Menantu, Ini Sinopsis Film Eyang Ti yang Trending di Netflix Indonesia

Nowhere merupakan karya dari sutradara Albert Pinto serta dibintangi oleh Anna Castillo yang di Netflix hari ini, 29 September 2023.

3. Power Rangers Cosmic Fury

Film ini merupakan serial terbaru dari Netflix yang dinilai sangat cocok menjadi tontonan keluarga bertajuk Power Rangers Cosmic Fury yang mulai tayang hari ini, 29 September 2023.

Dalam serial satu ini akan berkisah tentang Lord Zedd yang kembali dengan kondisi yang lebih kuat. 

BACA JUGA:Review Film Korea Target, yang Suka Belanja Online Wajib Nonton

Tim Cosmic Fury pun diutus untuk pergi ke jagat raya untuk misi penyelamatan dan demi memerangi kaisar jahat itu. 

Power rangers ini juga diberi mandat untuk menyelamatkan alam semesta ini, akahkah misi ini berhasil? Saksikan hanya di Netflix.(*)

Kategori :