Serta memberi himbauan tentang jauhi narkoba, tauran, serta jiwa nasionalisme untuk memfilter budaya asing. Selain itu mahasiswa baru diberikan wawasan kebangsaan.
Di sisi lain, Dr. Edi Surya Negara, M.Kom. Wakil Rektor Bidang Riset, Teknologi dan Inovasi memberikan pemaparan tentang Strategi SUKSES & STUDI Tepat Waktu di Perguruan Tinggi.
Lalu, Warek Izman memberikan materi tentang lingkungan akademik Universitas Bina Darma Palembang.
Kepala LLDikti II Wilayah II Palembang Prof. Ishaq Iskandar, MSc diwakili Marce Lay, MA
Analis Mutu Akademik Pemerintah melaksanakan sistem MBKM.(*)