Terungkap, Poco X8 Pro Rebranding Redmi Turbo 5 yang Lebih Dulu Menggebrak Pasar Global
POCO X8 Pro.--
SUMEKS.CO - Poco X8 Pro adalah rebranding dari Hape Redmi Turbo 5 yang lebih dulu menggebrak pasar Global.
Memang ini menjadi rumor kuat menyebutkan POCO X8 Pro adalah versi rebranding dari Redmi Turbo 5 untuk pasar global.
Hal ini mengikuti pola Xiaomi sebelumnya seperti POCO X7 Pro yang merupakan rebadge dari Redmi Turbo 4.
Perangkat ini sudah lolos sertifikasi di Indonesia (nomor model 2511FPC34G), menandakan peluncuran global segera hadir dengan spesifikasi gahar seperti chipset Dimensity 9500s (atau 8500 Ultra).
BACA JUGA:POCO X8 Pro Max Usung Kamera Utama 200 MP dengan Teknologi OIS
BACA JUGA:HP POCO X8 Pro Segera Rilis dengan SoC MediaTek Dimensity 8500, Siapkan Dana
Layarnya 1.5K dengan baterai besar, dan kamera OIS, meski spek baterai dan fitur bisa sedikit berbeda dari versi China.
POCO X8 Pro (Global) adalah Redmi Turbo 5 (China) dengan Nomor Model: 2511FPC34G (POCO) dan 2511FRT34C (Redmi).
Spesifikasi bocorannya? Chipset: Dimensity 9500s / Dimensity 8500 Ultra.
Layar: 6.8-6.9 inci AMOLED 1.5K, 144Hz.
Kamera: 50MP OIS + 8MP Ultrawweide.
Baterai bervariasi (6500mAh/7000mAh/7500mAh) dengan 100W Charging.
Fitur Lain: IP68, Sidik Jari Ultrasonik, HyperOS 3.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:




