Coba Resep Viral Rujak Aceh, Cocok Temani Waktu Santai Saat Weekend

Minggu 16-07-2023,11:54 WIB
Reporter : Suci
Editor : Rappi

1. Langkah pertama adalah siapkan wadah atau mangkuk besar yang kira-kira bisa menampung semua bahan.

2. Blend semua bumbu rujak jadi satu lalu sisihkan dahulu.

BACA JUGA:Enak Banget ! Ini Resep Siomay Ayam Bandung, Buat Kamu Tamu di Hari Raya

3. Buah yang sudah disatukan dalam wadah atau baskom besar diaduk menjadi satu hingga menciptakan warna yang bervariasi.

4. Setelah itu campurkan semua buah dengan bumbu rujak yang sudah diblend kemudian aduk hingga merata.

5. Rujak yang sudah tercampur disarankan dimasukkan dalam lemari pendingin terlebih dahulu hingga bumbu meresap dalam wadah yang tertutup.

6. Setelah beberapa saat, rujak Aceh bisa disantap dalam keadaan dingin agar cita rasa olahan ini terasa lebih segar.

BACA JUGA:Sudah Bosan Makan Daging, Berikut 3 Resep Tumis Toge Dijamin Bikin Suami Nagih

Nah cukup mudah bukan? Coba resep sederhana ini dirumah dan pasti bikin ketagihan.(*)

Kategori :