CEK FAKTA! Anggota KKB Papua Ramai Menyerah Kembali ke NKRI Bukan Anak Buah Egianus Kogoya, Mereka Ternyata

Jumat 19-05-2023,07:11 WIB
Reporter : Julheri
Editor : Julheri

Adapun mantan Panglima Tinggi OPM atau KKB yang terbaru, menyerahkan diri dan beberapa pucuk senjata api kepada Pangdam XVII/Cendrawasih, Mayjen TNI Izak Pangemanan.

Namun, untuk kelompok KKB yang dikomandoi Egianus Kogoya Cs, hingga kini masih dalam pengejaran prajurit TNI-Polri. 

Hal itu lantaran Pilot Susi Air yang mereka sandera hingga kini belum dibebaskan. *

BACA JUGA:Alhamdulillah! Anggota KKB Papua Berbondong-bondong Nyatakan Kembali ke NKRI, Minta Dibangunkan Rumah

BACA JUGA:WADUH! 22 Orang Simpatisan KKB Ditangkap Polres Yahukimo Ternyata Masih Pelajar, Kasusnya Bikin Naik Darah

 

Kategori :