SUMEKS.CO, PRABUMULIH - Guna mencegah tindak penyalahgunaan dan peredaran Narkoba, Polres Prabumulih menggelar razia di sejumlah tempat hiburan malam di kota Prabumulih, Jumat ( 29/7) sekira pukul 20.00 WIB.
Sedikitnya ada dua tempat hiburan malam yang didatangi, masing-masing Exclusive Karaoke di J l Tenggamus , Kelurahan Muara Dua, dan Pelangi Karaoke di J l Angkatan 45 , Kelurahan Gunung Ibul Barat. Kapolres Prabumulih AKBP Witdiardi melalui Kabag Ops Polres Prabumulih Kompol Helmi Ardiansyah didampingi Kasatres Narkoba AKP Heri SH MH, terjun langsung menyisir lokasi tersebut. Hasilnya, mereka menemukan sejumlah pengunjung dengan minuman keras. BACA JUGA:16 Orang Terjaring saat Razia Kos dan Penginapan di Palembang "Razia diadakan bertujuan mengantisipasi gangguan K amtibmas, tindak pidana curat, curas dan curanmor ( 3C ) , peredaran Narkoba, Senpi, Sajam dan penyakit masyarakat lainnya," ujar Helmi. Tak hanya itu saja, razia juga bertujuan untuk meminimalisir tingkat kriminalitas dan menjaga K amtibmas di wilayah hukum Polres Prabumulih. "Dalam pelaksanaan operasi, kita juga melakukan pemeriksaan dan tes urine langsung kepada seluruh pegawai serta pengunjung tempat hiburan malam tersebut," sambungnya. BACA JUGA:Polisi Razia dan Bubarkan Pengunjung Holywings Palembang Selama pelaksanaan Razia, pihaknya tidak mendapati pengunjung yang menggunakan Narkoba dan belum menemukan potensi pelanggaran K amtibmas lainnya. "Pelaksanaan SOC malam hari libur berlangsung dengan aman dan kondusif. Kegiatan ini juga akan terus kita lakukan," tukasnya. (chy)Polisi Tes Urine Pengunjung dan Karyawan Tempat Hiburan Malam di Prabumulih
Sabtu 30-07-2022,18:48 WIB
Reporter : Dian Cahyani
Editor : Edward Desmamora
Kategori :
Terkait
Rabu 24-12-2025,19:05 WIB
BNNK Ogan Ilir Lakukan Tes Urine di Tanjung Batu, Sejumlah Kades Tak Penuhi Undangan, Ada Apa Ya?
Senin 15-12-2025,15:40 WIB
Jelang Libur Nataru 2025/2026, KAI Divre III Palembang Gelar Tes Narkoba Pegawai
Kamis 23-10-2025,15:09 WIB
Lapas Tanjung Raja Gandeng BNNK Ogan Ilir, Cegah Peredaran Narkoba Lewat Penyuluhan dan Tes Urine
Kamis 09-10-2025,20:51 WIB
Tuduh Siswa Konsumsi Narkoba dan Ancam Diberhentikan, Oknum Guru SMK di Palembang Dilaporkan
Rabu 01-10-2025,11:43 WIB
Komitmen Berantas Narkoba, Tes Urine Mendadak Dilakukan Lapas Tanjung Raja Ogan Ilir, Hasilnya?
Terpopuler
Senin 05-01-2026,20:12 WIB
Toyota Corolla Cross 2026 Hadir dengan Varian Hybrid AWD,Perbedaannya dengan Model Lama, Apa yang Berubah?
Senin 05-01-2026,10:08 WIB
EV vs ICE di Indonesia: Begini Perbedaan Mobil Listrik dan Mobil Bensin yang Wajib Anda Ketahui
Senin 05-01-2026,09:07 WIB
Nokia NX 5G Siap Menggebrak 2026, Ponsel Kamera Setara DSLR Tantang Raja Fotografi Mobile
Senin 05-01-2026,08:23 WIB
Simak, Ini Perbedaan Daihatsu Sigra dan Toyota Calya, si MPV Kembar Siam Disuka Pengemudi Taxol
Terkini
Selasa 06-01-2026,06:37 WIB
Motor Streetfighter Performa Solid Kawasaki Bajaj Pulsar NS200 Punya Mesin Cairan Pendingin Bertenaga
Selasa 06-01-2026,06:06 WIB
Komitmen HDCU 2026: Pendapatan ASN Pemprov Sumsel Utuh, Jangan Ubah Rencana Keluarga
Selasa 06-01-2026,05:05 WIB
Di Tengah Gempuran Motor Sport Futuristik, Royal Enfield Machismo 350 Justru PeDe Dengan Identitas Klasik
Selasa 06-01-2026,04:08 WIB
Mobil Mata Mengantuk Changan Lumin, City Car Dirancang Untuk Gaya Hidup Perkotaan
Senin 05-01-2026,21:12 WIB