Realme GT8 dan GT8 Pro Siap Meluncur Oktober, Flagship Premium dengan Fast Charging 100W & Sensor 200MP

Harga dan Spesifikasi Realme GT 8 Pro: Layar 2K, Snapdragon Elite, Baterai 7000 mAh--
SUMEKS.CO- Siao-siap Realme kembali bersiap memperkuat lini ponsel flagship mereka dengan meluncurkan seri terbaru, Realme GT8 dan Realme GT8 Pro.
Menurut bocoran terbaru, kedua perangkat iRealme GT8 dan Realme GT8 Pro ni akan diperkenalkan bersamaan pada bulan Oktober 2025 mendatang.
Ini menandai perubahan strategi besar dari pola peluncuran Realme sebelumnya.
Tahun lalu, Realme memperkenalkan GT7 Pro pada bulan November, sementara varian standar GT7 baru menyusul pada Mei 2025.
Jadwal terpisah tersebut menimbulkan kesenjangan cukup besar, baik dari sisi sorotan media maupun perbedaan spesifikasi.
BACA JUGA:Realme 15 Pro 5G Pilihan Ponsel Terbaru dengan Layar OLED dan Kecerahan 6500 Nits
BACA JUGA:Smartphone Realme 14 5G Hadirkan Desain Futuristik dengan Konsep Mecha Design
Realme GT7 Pro mengusung Snapdragon 8 Elite dari Qualcomm, sedangkan Realme GT7 standar hanya menggunakan Dimensity 9400E dari MediaTek.
Kini, Realme tampaknya ingin menghadirkan kesetaraan performa dengan meluncurkan kedua model Realme GT8 secara bersamaan.
Kedua perangkat, Realme GT8 dan GT8 Pro, dikabarkan akan ditenagai oleh Snapdragon 8 Elite 2 (SM8850), chipset flagship terbaru dari Qualcomm.
Chip ini diharapkan membawa peningkatan performa signifikan baik dari sisi kecepatan, efisiensi daya, hingga kemampuan AI.
Berikut bocoran Spesifikasi Realme GT8 Pro. Meski informasi masih terbatas, bocoran menyebutkan sejumlah spesifikasi kunci untuk Realme GT8 Pro:
Layar: OLED 2K datar berukuran 6,85 inci buatan Samsung
Fitur layar: Lapisan anti-silau AR, serupa dengan Galaxy S25 Ultra
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: