Protes Remaja Putri di Bekasi Usai Rumahnya Dirobohkan, Karena Rakyat Bukan Ajang Buat Pamer Kebijakan

Protes Remaja Putri di Bekasi Usai Rumahnya Dirobohkan, Karena Rakyat Bukan Ajang Buat Pamer Kebijakan

Seorang remaja putri curhat di media sosial, protes usai rumahnya dibongkar oleh Pemkab Bekasi. --

Protes Remaja Putri di Bekasi Usai Rumahnya Dirobohkan, Karena Rakyat Bukan Ajang Buat Pamer Kebijakan

 

SUMEKS.CO - Viral di media sosial, seorang remaja putri di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, yang mencurahkan isi hatinya usai rumahnya dirobohkan. 

Penggusuran yang terjadi di hilir Kali Baru mencakup Kecamatan Tambun Selatan dan Tambun Utara Kabupaten Bekasi tersebut, terjadi Senin 21 April 2025.

Berdasarkan unggahan akun Tiktok @iam_auracinta yang dilihat pada Rabu, 23 April 2025, remaja putri ini tampak protes dengan penggusuran tersebut. 

Lewat unggahan 1 menit 45 detik, remaja putri ini mengungkapkan kekecewaan kepada pemerintah lantaran sudah menggusur tempat tinggalnya. 

BACA JUGA:Diterjang Angin Kencang Tower Jaringan XL & Smartfren di Ogan Ilir Roboh, Polisi Selidiki Penyebabnya

BACA JUGA:Tower Telekomunikasi di Ogan Ilir Roboh Usai Diterjang Angin Kencang, XL dan Smartfren Berikan Klarifikasi

Padahal, rumah tersebut telah puluhan tahun mereka tempati bersama keluarganya. Namun, mimpi buruk terjadi pada 21 April 2025.

Dimana, Pemerintah Kabupaten Bekasi melakukan penggusuran terhadap bangunan liar yang berada di bantaran sungai Kali Baru. 

Penggusuran yang dilakukan Pemkab Bekasi ini, dikarenakan untuk membangun kawasan hijau di kawasan tersebut. 

Namun, penggusuran yang dilakukan Pemkab Bekasi ini diprotes oleh sang remaja putri lantaran rakyat kecil yang jadi korban. 

BACA JUGA:Detik-Detik Atap Klub Malam di Republik Dominika Roboh, Gubernur dan Ratusan Orang Tewas Tertimpa

BACA JUGA:BREAKING NEWS! Gedung SDN 11 Pemulutan Barat Ogan Ilir Rusak Parah, Usai Ditimpa Pohon Besar yang Roboh

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait