Formasi Mengerikan Vanenburg di Timnas Indonesia U-23 Butuh 4 Pemain Diaspora PSSI Kasih Sinyal ‘Angkut’

Formasi Mengerikan Vanenburg di Timnas Indonesia U-23 Butuh 4 Pemain Diaspora PSSI Kasih Sinyal ‘Angkut’

Formasi mengerikan Gerald Vanenburg di Timnas Indonesia U-23 butuh 4 pemain diaspora dan PSSI sudah kasih sinyal ‘angkut’. foto: ig gerald vanenburg official.--

SUMEKS.CO - Formasi mengerikan Gerald Vanenburg di Timnas Indonesia U-23 sangat membutuh 4 pemain Diaspora baru dan PSSI sudah kasih sinyal ‘angkut’.

“Untuk mewujudkan formasi dan line up yang mengerikan ala Gerald Vanenburg ini PSSI bilang Vanenburg boleh mendorong 4 pemain (diaspora) yang akan menjadi tambahan amunisi Timnas Indonesia U23,” kata konten kreator sepakbola Joe Pasopati di akunnya @joepasopatirizkyinggar.

Gerald Vanenburg bisa mendorong PSSI menaturalisasi pemain keturunan (diaspora) tambahan. 

Mereka adalah kiper yang tingginya hampir 2 meter, yaitu Kayne van Oevelen saat ini adalah kiper dari FC Volendam.

BACA JUGA:Curangi Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024, Cristiano Ronaldo Kesal Sampai Ucapkan Ini ke Wasit

BACA JUGA:Hadiri dan Saksikan! Nobar Semi Final Piala Asia U23 Bersama Forkopimda Kota Prabumulih

“Kayne van Oevelen ini satu tim sama Mauro Zijlstra, yang kedua dalah full back kanan yang satu tim sama Verdonk di NEC Nijmegen, namanya Dleanu Arts”, jelas Joe Pasopati.

“Pemain diaspora ketiga adalah winger asal FC Ultrecht yaitu Miliano Jonathans, yang keempat siapa lagi yang sudah lama kita tungu-tunggu Mauro Zijlstra yang klubnya baru saja naik ke divisi 1 Liga Belanda bareng kiper Kayne van Oevelen”, bebernya.

Di beritanya, lanjut Joe Pasopati, PSSI tidak berpesan apa-apa kecuali satu yaitu Gerald Venenburg tetap menerapkan formasi 3 4 3.

“Fungsinya supaya nanti pemain U23 bisa lebih gampang beradaptasi ketika pemain yang dari U23 itu ditarik ke Timnas senior,” jelasnya.

BACA JUGA:Frank van Kempen Jadi Asisten Pelatih Timnas Indonesia U-23, Dampingi Gerald Vanenburg Pertajam Garuda Muda

BACA JUGA:Tak Seperti Alex Pastoor dan Denny Landzaat, Gerald Vanenburg Diberi 3 Tugas Sekaligus Oleh PSSI, Emang Bisa?

Jadi dalam menerapkan strategi dan formasi dari Patrick Kluivert dan Alex Pastoor diharapkan sudah tidak susah lagi beradaptasi dan langsung bisa ngechun (ngerti atau nyambung).

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait