Warganet Berang, Timnas Indonesia Dikasih Bus Jelek: Bandingkan saat Australia di Tanah Air

Pemain Timnas Indonesia disambut menggunakan bus yang tak layak, saat tiba di Sydney menjelang laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia--
"Bus yang jemput pemain timnas mirip Bus AKDP," ungkapnya.
Di sisi lain, unggahan ini pun langsung memicu reaksi keras bahkan protes dengan nada kesal dari warganet.
Banyak yang menyayangkan perlakuan tuan rumah terhadap Timnas Indonesia, terutama mengingat fasilitas mewah yang diberikan saat Australia bertandang ke Indonesia.
"Seprofesional profesionalnya Australia mereka tetap ingin meneror psikis para punggawa timnas dengan hospitality yang dikurangi," ungkap lainnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: