Ratusan Personel Dimutasi Kapolda Sumsel Jelang Lebaran Idulfitri, 5 Kapolsek di Palembang Ikut Diganti

Ratusan Personel Dimutasi Kapolda Sumsel Jelang Lebaran Idulfitri, 5 Kapolsek di Palembang Ikut Diganti

Ratusan Personel Dimutasi Kapolda Sumsel Jelang Lebaran Idulfitri, 5 Kapolsek di Palembang Ikut Diganti.-Foto: dokumen/sumeks.co -

Posisi Kapolsek Seberang Ulu I nantinya akan dijabat AKP Heri SH MH yang sebelumnya menjabat Ka SPKT Polrestabes Palembang. 

Posisi Kapolsek Ilir Barat II sebelumnya dijabat oleh Kompol Azizir Alim SH dipromosikan mendapatkan jabatan baru Kasatintelair Subdit Gakkum Ditpolairud Polda Sumsel. 

BACA JUGA:Kapolda Sumsel Mutasi 362 Personel, Sejumlah Kasat Reskrim dan 2 Kapolsek di Palembang Ikut Diganti

BACA JUGA:Kapolda Sumsel Mutasi 362 Personel, Sejumlah Kasat Reskrim dan 2 Kapolsek di Palembang Ikut Diganti

Jabatan Kapolsek Ilir Barat II yang baru akan dijabat oleh Kompol Fauzi Saleh SH yang sebelumnya menjabat Kasiaga 2 Bagdalops Roops Polda Sumsel. 

Selain itu, ada jabatan Kasubdit Tipidter Ditreskrimsus Polda Sumsel juga ikut diganti yang akan dijabat AKBP Ahmad Budi Martono SIK yang sebelumnya di Polda Sulsel.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait