Xiaomi 15 Ultra Hadir dengan Kamera Leica, Memukau dengan Photography Kit Legend Edition!

Xiaomi 15 Ultra Hadir dengan Kamera Leica, Memukau dengan Photography Kit Legend Edition!

Xiaomi 15 Ultra hadir dengan kamera leica, HP fotografi andalan photography kit legend edition--

Ia juga dilengkapi Xiaomi HyperOS 2 yang mencakup di dalamnya Xiaomi HyperAI dengan fungsi macam-macam dari menulis, penerjemah sampai memoles gambar. Tidak lupa Xiaomi 3D Dual-Channel IceLoop System yang bikin ponselnya tetap adem.

Untuk itu baterainya pun dikasih yang besar, Xiaomi Surge Battery 5.410mAh. Ia dilengkapi pengisian cepat 90W HyperCharge dari port USB Type-C dan 80W wireless HyperCharge. Suara empuk dengan speaker Dolby Atmos. Sedangkan untuk konektivitas ada WiFi 7, dual SIM, USB-C, Bluetooth 6.0.

Harga Xiaomi 15 Ultra 


Xiaomi 15 Ultra --

Dalam peluncuran global di Barcelona, Xiaomi 15 Ultra dibanderol dengan harga 1.499 Euro atau Rp 25,7 juta. 

BACA JUGA:Xiaomi Siapkan Peluncuran Redmi Note 14 Series pada 24 Januari, Pilihan HP Baru 2025 dengan Desain Cantik

BACA JUGA:Xiaomi Siapkan Peluncuran Redmi Note 14 Series pada 24 Januari, Pilihan HP Baru 2025 dengan Desain Cantik

Jadi Xiaomi 15 Ultra adalah pilihan sempurna bagi kamu yang menginginkan smartphone premium dengan kualitas kamera terbaik, terutama bagi penggemar fotografi.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait