Motor Honda BeaT Terbaru 2024, Rem ABS, Desain Stylish dan Mewah, Harga Terjangkau!
Motor Honda Beat -Foto: doksumeksco-
Honda Beat terbaru ini dijamin irit bahan bakar karena sudah menggunakan injeksi PGM-FI.
Transmisi yang tersedia adalah otomatis dengan tipe V-Matic, sementara sistem pengapiannya telah dilengkapi dengan full transistorized.
Dengan sejumlah keunggulan tersebut, Honda BeAT dirasakan masih sangat terjangkau dari sisi harga.
Berdasarkan pricelist yang tertera di laman resmi Astra-honda.co.id, harga untuk tipe CBS dimulai dari Rp 18.430.000.
Sementara itu, varian termahal Honda BeAT, yaitu Deluxe Smart Key, juga masih lebih murah dibandingkan dengan Motor matic yang lainnya seperti SCOPY , dengan harga hanya Rp 19.830.000.
Hal ini menunjukkan bahwa Honda BeAT menawarkan pilihan yang lebih ekonomis bagi konsumen yang mencari motor matic berkualitas tanpa harus mengeluarkan biaya yang tinggi.
Berikut adalah daftar tipe dan harganya
BACA JUGA:Honda BeAT: Punya Populasi Sangat Banyak di Jalan Raya, Mengapa Skutik Ini Begitu Populer?
BeAT CBS Rp. 18,430,000
BeAT Deluxe Rp. 19,300,000
BeAT Deluxe Smart Key Rp. 19,830,000
Itulah ulasan mengenai kelebihan dan spesifikasi motor Honda Beat 2024.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: