Pendaki Ini Hitung Jumlah Warung di Gunung Gede, Intinya Tak Usah Bawa Bekal Tiap Langkah Ada Orang Jualan

Pendaki Ini Hitung Jumlah Warung di Gunung Gede, Intinya Tak Usah Bawa Bekal Tiap Langkah Ada Orang Jualan

Pendaki ini hitung jumlah warung di gunung gede intinya tidak usah bawa bekal tiap langkah ada orang jualan. foto: Willi Aldi/@buayagunung98.--

 

Akun @alnaa bercanda bahwa apa yang ditemukan Willi Aldi adalah jalur pendakian baru: “Jalur baru kah ini bang gunung gede via warung,” selorohnya. 

“iya jalur baru wkwkw,” timpal pemilk akun @bascampe_chepi_yana.

“Ahaha bisa jadi,” jawab @Willi aldi.

Akun @coklatstoberi mulai bertanya harga di warung bagaimana? “ya, harganya gimana?,” tanyanya.

 

BACA JUGA:Innalillahi, Pendaki Asal Bangka Meninggal di Puncak Bukit Besar Merapi Lahat, Begini Kronologisnya?

BACA JUGA:Kisah Heroik Jhiwar Julnaintin Tak Meninggalkan Teman Pendaki Sakit di Hutan Meski yang Lain Menyerah

 

@Willi aldi menjelaskan kalau harganya cukup bersaing: “Aqua kecil biasanya di jual 15k, gorengan 2k semangka 5k,” bebernya.

“itu ma di warung bawah kalo dah di atas aqua sampe 35kan,” tebak @inipipell.

“Gila wkwk , Lawu aja cuma 10k air mineral,” sebut @coklatstoberi.

“Tiap berapa meter bang warungnya? Alhamdulillah rame semua ya Allah,” ucap @Mimih_Iya.

 

BACA JUGA:Innalillahi, Pendaki Asal Bangka Meninggal di Puncak Bukit Besar Merapi Lahat, Begini Kronologisnya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: