Tablet Canggih Xiaomi Pad 5 Menawarkan Beragam Aksesoris Pendukung yang Menarik untuk Pengguna

Tablet Canggih Xiaomi Pad 5 Menawarkan Beragam Aksesoris Pendukung yang Menarik untuk Pengguna

Tablet Canggih Xiaomi Pad 5 Menawarkan Beragam Aksesoris Pendukung yang Menarik untuk Pengguna--

Selain itu tablet ini juga diperkuat grafis mumpuni dari GPU (Graphics Processing Unit) Adreno 640 yang bertenaga.

Untuk sektor kamera, Xiaomi Pad 5 dibekali dengan kamera belakang berkekuatan 13 megapiksel dengan sensor OmniVision OV13B10 1/3,06 inci 1.12um piksel yang ditandemkan lensa 24mm f/2.2, serta diperkuat fiturphase-detection autofocus (PDAF) dan dual LED flash . 

Xiaomi Pad 5 relatif memadai untuk keperluan swafoto dengan dukungan kamera depan beresolusi 8 megapiksel dengan sensor OmniVision OV8856 dipadukan dengan lensa aperture f/2.0 fixed focus dan diperkuat fitur AI untuk foto selfie atau rapat online.

Tablet Xiaomi Pad 5 ini dibekali dengan memori internal 256GB UFS 3.1 tanpa kehadiran slot microSD, sehingga pengguna tidak dapat melakukan ekspansi memori eksternal. 

BACA JUGA:Redmi Note 14 Series: Smartphone Terbaru yang Tawarkan Fitur Premium dan Harga Terjangkau!

BACA JUGA:Meta Orion, Kacamata AR dengan Teknologi Canggih, Siap Tumbangkan Apple Vision Pro

Xiaomi Pad 5 andalan Xiaomi ini dibekali dengan baterai berkapasitas 8720mAh untuk mencukupi kebutuhan dayanya dan telah mendukung fitur fastcharging 33W. Sayangnya, charger yang disertakan dalam paket penjualan memiliki daya 22,5W.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: