King Indo jadi Tim Pencetak Gol Terbanyak Kelima di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kalahkan Ranking 19 FIFA

King Indo jadi Tim Pencetak Gol Terbanyak Kelima di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kalahkan Ranking 19 FIFA

King Indo jadi Tim Pencetak Gol Terbanyak Kelima di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kalahkan Ranking 19 FIFA--Dok: Istimewa

Pencapaian fantastis ini tentu sangat membanggakan, Timnas Indonsia hanya kalah dari Jepang, Korea Selatan, Australia, dan Qatar.

Pada urutan pertama dipegang oleh Samurai Biru (Jepang) dengan torehan total 36 gol.

Dengan mengoleksi 21 gol dalam 10 pertandingan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

BACA JUGA:Kiper Timnas Indonesia Maarten Paes Ke Empoli, Alot Negosiasinya Jika Oke Bang Jay Punya Teman di Liga Italia

BACA JUGA:Shin Tae-yong Pusing, PSSI Beri Kabar Buruk Sejumlah Pemain Potensi Absen Kontra Bahrain dan China, Alasanya?


Timnas Indonesia --Dok:SUMEKS.CO

Membuat Timnas Indonesia dinilai mampu bersaing dengan banyak tim dari Asia lainnya.

Skuad Garuda mampu menyodorkan banyak gol sejak tampil di putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Prestasi Timnas Indonesia tersebut bisa mengalahkan tim dari negara Asia lainnya seperti Iran, yang saat ini baru mencetak 18 gol.

King Indo juga unggul dari Uni Emirat Arab dengan 19 gol, dan Uzebksitan yang baru mengoleksi 17 gol.

BACA JUGA:Viral Video Marc Klok Selamatkan Anak Istri Hanya Pakai Handuk, Saat Persib Menang Oknum Bobotoh Malah Rusuh

BACA JUGA:Bahrain Ketar Ketir Lihat Pemain Timnas Indonesia Diisi Pemain-pemain Mahal dan Berlebel Eropa, Kok Gitu?

Pencapaian ini tentu sangat memanggakan bagi kemajuan sepakbola Timnas Indonesia di kancah Internasional.

Apalagi saat ini King Indo menjadi satu-satunya wakil dari Asia Tenggara yang masih berjuang di ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Bahkan torehan poin ini akan terus bertambah seiring pertandingan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: