Huawei Pocket 2, Ponsel Flagship yang Usung Dua Layar OLED, Ukuran Pas Di Saku!
Huawei Pocket 2 memiliki dua layar oleh yang canggih--
Memiliki fitur pengisian daya balik nirkabel sebesar 7.5W Huawei Pocket 2 dapat mengisi daya perangkat lain seperti earphone atau smartwatch.
BACA JUGA:Eksplorasi Keunggulan Kamera Huawei P50 Pro Tawarkan Fotografi Memukau dan Beragam Fitur Menarik
BACA JUGA:Review Huawei Nova 3i Menawarkan Desain Elegan dengan Warna Gradasi Ditenagai Chipset Kirin 710
Baterai ini juga dilengkapi dengan berbagai fitur keamanan untuk mencegah overcharging dan overheating.
Huawei Pocket 2 juga telah tersertifikasi IPX8 yang membuatnya tahan air hingga kedalaman 2 meter selama 30 menit.
Di Indonesia, Huawei Pocket 2 tersedia dalam beberapa varian warna seperti Elegant Black, Rococo White, Tahitian Grey dan Taro Purple.
Harga Huawei Pocket 2 tergantung pada kapasitas penyimpanannya, untuk 12 GB RAM / 256 GB harganya Rp.16.200.000.
Untuk varian 12 GB RAM / 1 TB Penyimpanan harganya Rp.19.500.000 dan 16 GB RAM / 1 TB harganya Rp.22.500.000.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: