Tak Disangka! Ternyata Sosok Ini yang Jadi Penentu Tristan Gooijer Gabung Timnas Indonesia, Setega Itulah?
Tak Disangka! Ternyata Sosok Ini yang Jadi Penentu Tristan Gooijer Gabung Timnas Indonesia, Setega Itulah?--
SUMEKS.CO - Bukan hanya terkendala restu dari sang nenek, Tristan Gooijer ternyata memiliki alasan lain yang menyebabkan dirinya menolak bergabung bersama Timnas Indonesia.
Harapan Timnas Indonesia untuk memiliki pemain naturalisasi, Tristan Gooijer, tampaknya pupus usai mendapat penolakan.
Ya, Tristan Gooijer sudah menegaskan bahwa dirinya tidak akan bergabung dengan Timnas Indonesia.
Bukan tanpa alasan, Tristan Gooijer menjelaskan dirinya menolak bergabung bersama Timnas Indonesia lantaran tak mendapat restu dari sang nenek.
Keputusan mengenai bergabungnya Tristan Gooijer dilatarbelakangi juga oleh izin Shin Tae-yong--
BACA JUGA:3 Kunci Utama Timnas Indonesia untuk Kalahkan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Apa Itu?
Pemain yang memiliki postur tubuh 180 cm dan bermain di posisi bek tersebut mengatakan, sang nenek tidak berkenan apabila dirinya memilih memperkuat Timnas Indonesia.
Tristan Gooijer merupakan pemain keturunan Indonesia yang berasal dari Maluku. Bahkan, darah keturunan itu berasal dari sang nenek.
Kendati demikian, sang nenek bersikukuh melarang Tristan Gooijer untuk bergabung membela Timnas Indonesia.
Di sisi lain, banyak warganet mengaitkan keluarga Tristan Gooijer dengan Pemberontak Maluku tahun 1949, atau simpatisan Republik Maluku Selatan (RMS).
Selain terkendala restu sang nenek, diketahui terdapat alasan lain yang membuat Tristan Gooijer menolak bergabung Timnas Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: