Keunggulan dan Kekurangan Oppo A76 Dibekali Chipset Snapdragon 680, Baterai Tahan Lama Didukung 33W SUPERVOOC
keunggulan dan kekurangan smartphone Oppo A76.--
SUMEKS.CO - Berikut keunggulan dan kekurangan smartphone Oppo A76, ponsel kelas menengah yang dibekali chipset Snapdragon 680.
Smartphone Oppo 76 memiliki performa yang tangguh untuk kelas menengah. Dibekali chipset Snapdragon 680 4G memiliki konfigurasi octa-core dengan empat inti berkinerja tinggi.
Selain chipset, smatphone ini menjadi lebih tangguh dengan baterai tahan lama yang didukung fitur pengisian cepat 33 watt.
Berikut ada beberapa keunggulan dan kekurangan smartphone Oppo A76 yang layak dipertimbangkan dengan harga terjangkau.
BACA JUGA:Vivo X Fold3 Pro, Hp Layar Lipat yang Telah Berupaya Semaksimal Mungkin, Apa Saja Kelebihannya?
Smartphone Oppo A76 memiliki refresh rate 90 Hz, membuat tampilan bergerak lebih mulus. Touch sampling rate yang tinggi juga meningkatkan pengalaman pengguna.
Memiliki kapasitas baterai 5000 mAh memungkinkan penggunaan yang tahan lama. Dukungan pengisian daya cepat 33W SUPERVOOC memastikan perangkat selalu siap digunakan.
Oppo A76 memiliki beberapa fitur yang menonjol terkait performa baterai:
Oppo A76 dilengkapi dengan baterai berkapasitas besar sebesar 5000mAh. Ini memungkinkan pengguna untuk menggunakan ponsel dengan lebih lama tanpa perlu sering mengisi daya.
BACA JUGA:Smartphone Honor X3, Ditenagai Chipset Snapdragon 695 5G, Tawarkan Performa Mumpuni!
BACA JUGA:Infinix Hot 10, Hp Rp1 Jutaan yang Menyediakan Layar Besar Cocok untuk Streaming dan Gaming
Smartphone Oppo A76 mendukung pengisian daya cepat dengan teknologi 33W SuperVOOC. Dengan teknologi ini, Anda dapat mengisi baterai hingga 50% hanya dalam waktu 31 menit. Bahkan, pengisian daya selama lima menit saja dapat memberikan waktu panggilan telepon hingga 3,5 jam.
Kamera Smartphone Oppo A76 menawarkan fitur yang layak diperhatikan. Berikut adalah beberapa informasi mengenai performa kameranya:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: