Infinix Note 30 dan Infinix Note 30 Pro, Ponsel Ideal Untuk Multitasking Berkat Prosesor yang Tangguh
rekomendasi hp infinix yang bagus untuk multitasking--
Infinix Note 30 dilengkapi dengan fitur kamera yang cukup menarik kamera utama Infinix Note 30 memiliki tiga kamera belakang dengan konfigurasi.
Kamera ini juga didukung dengan fitur Quad-LED flash, HDR, panorama, dan memiliki kemampuan merekam video dengan resolusi 1440p@30fps, 1080p@30/60fps.
Kamera depan Infinix Note 30 memiliki konfigurasi 16 MP, f/2.0, (wide) dan didukung dengan fitur LED flash, HDR, memiliki kemampuan merekam video dengan resolusi 1440p@30fps, 1080p@30/60fps.
Infinix Note 30 dibekali dengan baterai berkapasitas sebesar 5000 mAh, ponsel ini dapat bertahan seharian penuh.
Ponsel ini memiliki sertifikasi tahan cipratan air IP53 dan dilengkapi dengan speaker ganda yang disetel oleh JBL dan mendukung pemutaran suara beresolusi tinggi.
BACA JUGA:Review Ponsel Gaming Infinix GT 10 Pro Performa Super Kencang Berkat chipset MediaTek Dimensity 8050
BACA JUGA:Samsung Galaxy A35 5G vs Infinix GT 20 Pro, Sama-sama Rp4 Jutaan Pilih Mana?
Ponsel ini tersedia pilihan warna Obsidian Black, Interstellar Blue, Sunset Gold, dan untuk varian 8/256 GB dijual dengan harga Rp.2.099.000.
2. Infinix Note 30 Pro
Infinix Note 30 Pro dibekali dengan layar AMOLED berukuran 6,78 inci dengan resolusi Full HD Plus, refresh rate 120 Hz, touch sampling rate 360 Hz.
Layar AMOLED ini memiliki tingkat kecerahan (brightness) layar 900 nits yang akan memberikan pengalaman gaming yang mulus dan optimal.
Layar Infinix Note 30 Pro dilindungi oleh kaca tempered yang umumnya lebih kuat dan tahan lama dibandingkan dengan pelindung plastik.
Pelindung plastik mudah tergores dan memiliki ketebalan sekitar 0.1mm, sedangkan pelindung kaca biasanya memiliki ketebalan 0.3-0.5 mm.
BACA JUGA:Review Infinix Note 40 Pro: Punya Desain Bodi Premium dan Modern serta Performa Mengesankan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: