Spesifikasi Samsung Galaxy Tab A9 LTE, Tablet Canggih yang Multitasking Harganya Mulai 2 Jutaan!

Spesifikasi Samsung Galaxy Tab A9 LTE, Tablet Canggih yang Multitasking Harganya Mulai 2 Jutaan!

spesifikasi Samsung Galaxy Tab A9 LTE--

Prosesor yang digunakan pada Samsung Galaxy Tab A9 LTE adalah MediaTek Helio G99.

Prosesor ini memiliki kemampuan yang 35% lebih baik dibandingkan chipset sekelasnya saat diukur dengan AnTuTu v9.

Prosesor ini menggunakan arsitektur Octa-core (2x2.2 GHz Cortex-A76 & 6x2.0 GHz Cortex-A55) yang memungkinkan penggunaan daya yang efisien.

Dengan demikian, Samsung Galaxy Tab A9 LTE dengan prosesor MediaTek Helio G99 ini cocok untuk berbagai kegiatan, termasuk gaming.

Samsung Galaxy Tab A9 LTE memiliki memori RAM 4 GB dengan memori internal 64 GB, memori dapat diperluas hingga 1TB dengan microSD.

BACA JUGA:Samsung Galaxy M53 5G Tawarkan Performa Unggul Berkat Prosesor Octa-Core dan Kamera Utama 108 MP

BACA JUGA:Samsung Galaxy Tab A7 Lite, Kualitas High End Harga Terjangkau, Kinerja Prosesornya Gesit!

Samsung Galaxy Tab A9 LTE dilengkapi kamera utama 8 MP (wide) dengan video 1080p@30fps dan kamera depan 2 MP (wide) dengan video 720p@30fps.

Kamera utama beresolusi 8 MP (wide) yang mampu menghasilkan foto outdoor dengan komposisi warna dan pencahayaan seimbang.

Meskipun resolusinya tidak terlalu tinggi, namun kamera Samsung Galaxy Tab A9 LTE cukup memadai untuk kebutuhan sehari-hari.

Kamera depan Samsung Galaxy Tab A9 LTE beresolusi 2 MP (wide) yang cukup untuk melakukan panggilan atau konferensi video.

Kedua kamera tersebut mampu merekam video dengan kualitas yang cukup baik.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A05, Hp Stylish dengan Casing Belakang Mendapat Finishing Tekstur Vertical Pattern

BACA JUGA:Harga, Spesifikasi dan Fitur Unggulan Samsung Galaxy M35 yang Dibekali Prosesor Canggih

Kamera utama dapat merekam video dengan kualitas 1080p@30fps, sedangkan kamera depan dapat merekam video dengan kualitas 720p@30fps.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: