Lenovo Yoga 6 13ARE05, Laptop dengan Konsep Hybrid yang Multifungsi Makin Kece dengan Desain Slim dan Ringan

Lenovo Yoga 6 13ARE05, Laptop dengan Konsep Hybrid yang Multifungsi Makin Kece dengan Desain Slim dan Ringan

spesifikasi laptop Lenovo Yoga 6 13ARE05--

SUMEKS.CO - Spesifikasi Lenovo Yoga 6 13ARE05 yang mengusung konsep hybrid multifungsi dan tampilannya semakin keren dengan desain slim yang ringan.

Lenovo Yoga 6 13ARE05 ialah tipe laptop 2-in-1 ultra-portable dengan engsel 360 derajat yang dapat dilipat menjadi tablet.

Lenovo Yoga 6 13ARE05 ditenagai dengan AMD Ryzen 5 4500U (6C / 6T, 2.3 / 4.0GHz, 3MB L2 / 8MB L3) yang merupakan salah satu yang paling powerful di kelasnya.

Lenovo Yoga 6 13ARE05 mengusung ukuran ringkas dan bobot ringan di kelasnya, yang mendukung mobilitas pengguna.

BACA JUGA:Lenovo Thinkpad T16 Gen 1, Laptop Kerja yang Menawarkan Konstruksi Desain Simpel dan Fungsional

BACA JUGA:Lenovo Flex 5 2in1 Touch, Laptop yang Bisa Jadi Tablet Performa Tinggi Paling Jempolan

Meski memiliki spesifikasi yang mumpuni, harga dari laptop ini tetap kompetitif, engsel layar yang dapat diputar hingga 360 derajat.

Hal ini memungkinkan pengguna menggunakan laptop dalam beberapa mode, antara lain mode laptop, tent, dan tablet.

Dilengkapi  dengan Microsoft Windows 10 Home x64 Asli + Microsoft Office Home & Student 2019 asli pre-installed sehingga tidak perlu membeli lisensi sistem operasi lagi.

Meski RAM onboard ini tidak dapat di-upgrade, namun laptop ini diperkuat oleh memori RAM sebesar 8GB DDR4 3200MHz onboard.

Laptop ini mengandalkan GPU (Graphics Processing Unit) terintegrasi powerful dari AMD Radeon RX Vega 6 iGPU.

BACA JUGA:Lenovo Ideapad Gaming 3 SDID, Performa Gamingnya Paling Mengesankan Sehingga Jadi Idola Para Gamer

BACA JUGA:Lenovo Ideapad S145 Tampil dengan Desain Bezel Tipis Visual Lebih Luas, Harga Murah Kualitas Istimewa!!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: