5 Rekomendasi Laptop Layar Sentuh dari ASUS dengan Harga Murah 2024

5 Rekomendasi Laptop Layar Sentuh dari ASUS dengan Harga Murah 2024

Ada 5 rekomendasi laptop layar sentuh dari ASUS dengan harga murah pada tahun 2024.--dok: sumeks.co

Lantaran menggunakan layar sentuh, pengguna dapat mengerjakan tugas seperti editing gambar dan video dengan sangat mudah. 

Kemampuan grafis laptop ASUS Vivobook 15 Touch A1502ZA VIPS352, juga terbilang gahar sekalipun tanpa kehadiran VGA diskrit. 

BACA JUGA:Laptop Gaming Asus ROG Strix G16 G614JIR I947C6G-O, Performa Kencang dengan Intel Core i9-14900HX

BACA JUGA:Daftar Laptop Gaming Asus Terbaik Tahun 2024

Laptop ini sudah dibekali dengan GPU Intel UHD Graphics yang terintegrasi, sehingga membuat proses rendering atau main game lebih lancer. 

ASUS Vivobook 15 Touch A1502ZA VIPS352, memiliki layar berukuran 15,6 inci dengan resolusi Full HD atau 1920x1080 piksel. 

Layar ASUS Vivobook 15 Touch A1502ZA VIPS352 tidak hanya dapat menangkap respon dari sentuhan jari, tapi juga memperlihatkan konten dengan immersive. 

Laptop ini sudah ditenagai RAM DDR4 4 GB dengan antarmuka PCle 3.0. Bagi yang masih merasa kurang, memori SSD tersebut juga bisa diupgrade lagi. 

BACA JUGA:Lenovo ThinkBook 14 2-in-1 G4, Laptop Kerja dengan Keyboard dan Clickpad yang Nyaman

BACA JUGA:Laptop Gaming Lenovo Legion 5i, Mampu Menjalankan Hampir Semua Game Generasi Terkini

Untuk mendapatkan lapto ASUS Vivobook 15 Touch A1502ZA VIPS352, tidak perlu merogo kantong terlalu dalam, karena dibandrol sekitar Rp7,8 jutaan. 

2. ASUS Vivobook 15 A1504VA

Laptop ASUS Vivobook 15 A1504VA memiliki layar berukuran 15,6 inci. Bezelnya sangat tipis dengan resolusi Full HD menggunakan panel IPS. 

Menggunakan teknologi layar sentuh membuat navigasi menjadi lebih luwes. Hal ini membuat pekerjaan seperti editing menjadi lebih mudah. 

BACA JUGA:Lenovo Legion Slim 5 16AHP9 0KID, Laptop Gaming dengan Refresh Rate Layar yang Mencapai 165Hz

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: