Prediksi Kehadiran Samsung Galaxy A35 5G Tambah Kencang, Apa Saja Fiturnya?

Prediksi Kehadiran Samsung Galaxy A35 5G Tambah Kencang, Apa Saja Fiturnya?

Bocoran Kehadiran Samsung Galaxy A35 5G Kian Terhembus--

SUMEKS.CO - Apa saja fitur dari smartphone terbaru Samsung Galaxy M35 5G. Bocoran kehadiran smartphone terbarunya dari seri Galaxy M dirumorkan akan dihadirkan dengan harga terjangkau dan baterai tahan lama.

Bahkan spesifikasi yang beredar menunjukkan bahwa Samsung Galaxy M35 5G memiliki banyak kesamaan dengan Samsung Galaxy A34 yang sebelumnya sudah lebih dulu rilis. Hanya saja dengan beberapa perbedaan.

Salah satu daya tarik utama dari Samsung Galaxy M35 5G adalah performanya yang mumpuni. 


Bocoran Spesifikasi dari Samsung Galaxy A35--Dok: Sumeks.co

BACA JUGA:realme C51s Rilis di Indonesia Harga Rp2 Jutaan dengan Tagline 'Jelas Mantaps

BACA JUGA:Samsung Galaxy A05, Hp Murah yang Ngebut Dipersenjatai Prosesor SoC MediaTek Helio G85

Sudah ditopang oleh chipset Exynos 1380 didukung octa-core yang diproduksi dengan teknologi fabrikasi 5 nanometer (5nm). 

Samsung Galaxy M35 5G diprediksi mampu menangani berbagai tugas dengan lancar, mulai dari menjalankan aplikasi sehari-hari hingga game mobile yang berat.

Chipset ini juga bahkan sudah mendukung penyimpanan UFS 3.1 dan RAM LPDDR4x/LPDDR5 untuk transfer data yang cepat dan multitasking yang mulus. 

Selain itu, bagi pengguna yang menyukai tampilan visual yang tajam dan jernih, Samsung Galaxy M35 5G sudah dibekali layar Super AMOLED berdimensi 6,6 inci dengan refresh rate 120 Hz. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy A23, Hp Kelas Menengah dengan Casing Stylish dan Dilengkapi Fitur OIS

BACA JUGA:Samsung Galaxy A54 5G, Ponsel Kelas Menengah dengan Performa Gaming serta Desain Minimalis dan Ergonomis

Layar ini diprediksi mampu menghadirkan gambar yang lebih halus dan responsif, cocok untuk menonton video, bermain game, atau browsing internet. 

Desain poni "Infinity-U" yang tipis pada bagian atas layar memberikan kesan bezel tipis dan layar yang lebih luas. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: