Pj Wali Kota Prabumulih Monitoring Empat Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan Malam Lebaran

Pj Wali Kota Prabumulih Monitoring Empat Pos Pengamanan dan Pos Pelayanan Malam Lebaran

Forkopimda Kota Prabumulih, melakukan monitoring dan pengecekan Pos Pengamanan (Pos PAM), Pos Pelayanan, dan Pos Terpadu Operasi Ketupat 2024, malam Lebaran. Foto: Dian/sumeks.co --

"Mari kita laksanakan tugas ini dengan penuh tanggung jawab dan semoga kita semua diberikan kesehatan dan kekuatan dalam menjalankan tugas demi masyarakat Prabumulih," tutupnya.

Ditambahkan AKBP Endro Aribowo mengungkapkan bahwa Operasi Ketupat 2024 diselenggarakan untuk memastikan keamanan dan kelancaran lalu lintas selama periode perayaan Idul Fitri, salah satu momen terpenting bagi mayoritas penduduk di Indonesia.

Monitoring dan pengecekan pos pengamanan ini merupakan bagian dari upaya tersebut, yang bertujuan untuk memastikan kesiapan personel dan fasilitas dalam menghadapi lonjakan kendaraan serta mencegah terjadinya kemacetan dan kecelakaan lalu lintas.

BACA JUGA:Kapolda Sumsel Cek Kesiapan Personel dan Tinjau Pos Pam Exit Tol Prabumulih

BACA JUGA:Operasi Lilin Musi 2023, Polres OKI Dirikan Pos Pam dan Pos Yan di Ruas Tol

"Diharapkan dengan persiapan dan sinergi yang baik antar instansi, perayaan Hari Raya Idul Fitri di wilayah Kota Prabumulih dapat berlangsung dengan aman, lancar, dan nyaman bagi semua pihak," ungkap Endro.

Kegiatan ini juga dihadiri oleh beberapa OPD diantaranya Diskominfo, Kesbangpol, Dinkes, Personel TNI & Polri, Dishub, dan Sat Pol PP Kota Prabumulih. (chy)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: