Bukan Murahan! Tapi 4 Smartwatch Terbaik Xiaomi Ini Baterainya Tahan Lama hingga Berminggu-minggu

Bukan Murahan! Tapi 4 Smartwatch Terbaik Xiaomi Ini Baterainya Tahan Lama hingga Berminggu-minggu

Rekomendasi smartwatch terbaik dari Xiaomi yang bisa menjadi pilihan terbaik di tahun 2024--Dok:Sumeks.co

Serta sudah tersedia juga fitur pengisian cepat fast charging karena sudah didukung oleh teknologi Quick Charger. Semua ketangguhan yang dihadirkan Xiaomi Mi Smartwatch bisa pengguna miliki hanya dengan harga Rp1,8 jutaan saja.

2. Amazfit Bip

Secara tampilan Amazfit terlihat sangat sederhana dengan desain bentuk persegi. Ukurannya pun tidak terlalu besar sehingga cocok digunakan oleh pria dan wanita 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartwatch Terbaik 2024: Tampilan Semakin Berkelas, Cocok Untuk Memantau Kesehatan dan Olahraga

BACA JUGA:Rogbid Meluncurkan Rowatch 7, Smartwatch Canggih dengan Fitur Pemantau Kesehatan dan Olahraga

Meski secara tampilan cukup standar, spesifikasi yang ditawarkan Amazfit Bip sangat tangguh, smartwatch ini memilki daya baterai yang bisa beroperasi hingga 45 menit dalam satu pengisian daya.

Sementara untuk konektivitas, Amazfit Bip dapat disambungkan ke smartphone via Bluetooth sehingga dengan begitu pengguna bisa mengetahui notifikasi yang masuk ke perangkat deget.

Kabar baiknya, smartwatch ini dibanderol dengan harga yang sangat murah, yakni sekitar Rp800 ribuan saja, tentunya ini murah dibanding varian lainnya yang tersedia.

3. Xiaomi Band 7 Pro


Smartwatch terbaik di tahun 2024, Xiaomi Band 7 Pro--

Pilihan selanjutnya jatuh kepada Xiaomi Band 7 Pro, smartwatch ini sudah dibekali oleh layar premium bertipe AMOLED berdimensi 1,64 inci. 

BACA JUGA:Apple Watch Ultra Smartwatch Canggih dan Mewah, Paling Badak untuk Semua Situasi

BACA JUGA:Jujutsu Kaisen Merilis Smartwatch Kolaborasi dengan Garrack, Tampilkan Karakter Utama

Secara tampilannya pun terlihat sangat jernih dan responsif saat disentuh. Menariknya lagi, kecerahan layar smartwatch ini akan secara otomatis menyesuaikan dengan keadaan cahaya di sekitar pengguna sehingga matam akan merasa lebih nyaman ketika memandanginya.

Xiaomi Band 7 Pro sudah tersedia 110 mode olahraga yang bisa pengguna aktifkan, antara lain swimming, cycling, running, dan lain-lain. Dalam satu kali pengisian ulang daya penuh, baterai smartwatch ini mampu bertahan hingga 12 hari. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: