10 Rekomendasi Tanaman Hias Gantung untuk Mempercantik Interior Rumah dan Udara Lebih Sejuk

10 Rekomendasi Tanaman Hias Gantung untuk Mempercantik Interior Rumah dan Udara Lebih Sejuk

Ada beberapa rekomendasi tanaman hias gantung untuk mempercantik dan membuat interior rumah lebih menarik. --

SUMEKS.CO - Tanaman hias gantung dapat dijadikan pilihan yang tepat untuk mempercantik ruangan, juga menjadikan udara lebih sejuk. Berikut ada beberapa rekomendasi Tanaman hias gantung yang dapat memperidah rumah

Tanaman hias gantung bisa menjadi pilihan yang sempurna untuk mempercantik rumah atau ruangan. Selain menambahkan sentuhan hijau juga menyegarkan. 

Selain mempercantik ruangan, keberadaan tanaman hias gantung di rumah juga menjadikan udara lebih sejuk. 

Berikut adalah beberapa rekomendasi tanaman hias gantung yang bisa memperindah rumahmu:

BACA JUGA:5 Ide Dekorasi dengan Tanaman Hias Gantung: Ruangan Tampak Cantik dan Estetik

BACA JUGA:8 Rekomendasi Tanaman Hias yang Bikin Teras Rumah Harum Semerbak, Apa saja?

1. Tanaman Udara (Tillandsia)


Tanaman Tilandisia merupakan salah satu tanaman hias gantung yang dapat mempercantik ruangan. --

Tanaman ini tidak membutuhkan tanah untuk bertahan hidup dan sering ditempatkan di terarium kaca. Pastikan diletakkan di tempat dengan sirkulasi udara yang baik dan banyak terpapar cahaya. 

Tanaman Udara (Tillandsia), juga dikenal sebagai tanaman udara atau air plant, adalah jenis tanaman yang cocok untuk dekorasi rumah karena sifatnya yang tidak membutuhkan tanah untuk bertahan hidup.

 Sebagian besar orang suka menggantung tanaman ini di terrarium kaca yang penuh dengan aksen dan pernak-pernik. Simpan tanaman ini di tempat dengan sirkulasi udara yang baik dan banyak terpapar cahaya. 

Selain Tillandsia, ada juga beberapa tanaman hias gantung lain yang bisa mempercantik rumahmu. 

BACA JUGA:10 Rekomendasi Tanaman Hias Bunga, untuk Dekorasi dan Penyegar Ruangan Saat Lebaran Idul Fitri

BACA JUGA:10 Ide Kreasi Dekorasi Ruang Tamu dengan Tanaman Hias, Beri Kesan Alami dan Estetik!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: