7 Alasan Mengapa Mitsubishi L300 Masih Diminati Hingga Saat Ini, Nomor 3 dan 5 Jadi Pertimbangan Utama
Mitsubishi L300 Minibus Andalan memang merupakan salah satu produk legendaris dari Mitsubishi di Indonesia yang masih diminati.--
BACA JUGA:Mitsubishi XForce Hadir di Palembang, Test Drive Kunjungi Mitsubishi Motors Auto Show PTC Mall
Mitsubishi L300 Minibus Andalan bukanlah minibus biasa. Mobil ini sudah melegenda di Indonesia sejak tahun 1980-an dan masih diminati hingga saat ini, terutama berkat keunggulan-keunggulannya.
Mari simak apa saja yang membuat L300 begitu spesial:
Tangguh dan Andal
Mesin diesel 2.5L 4D56 terkenal bandel dan irit bahan bakar, melahap medan berat dengan mudah.
BACA JUGA:Mitsubishi Luncurkan Xpander Cross Outdoor Edition, Cek Keunggulannya
Lalu, Konstruksi kokoh membuatnya tahan banting dan minim perawatan. Ideal untuk penggunaan jangka panjang.
Jagoan Medan Berat
Ground clearance tinggi membuat L300 lincah melewati jalanan tidak rata dan berbatu, khas daerah pegunungan.
Torsi mesin yang besar memastikan L300 mampu menanjak dengan percaya diri di medan terjal.
BACA JUGA:Lebih Garang, Mitsubishi Xpander Hybrid Bakal Jadi Pesaing Terios dan Rush
BACA JUGA:Super Pelit BBM, Mitsubishi eK X 1 Liter untuk 28 Kilometer, New Suzuki Celerio Minggir
Hemat dan Praktis
Irit bahan bakar menjadi nilai tambah, terutama untuk pelaku bisnis yang mementingkan efisiensi biaya operasional.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: