Gak Bikin Pusing dan Kantong Jebol, Berikut 5 Mobil Toyota Paling Irit BBM

Gak Bikin Pusing dan Kantong Jebol, Berikut 5 Mobil Toyota Paling Irit BBM

Toyota Corolla Cross dikenal sebagai mobil hemat bahan bakar, meskipun bukan varian hybrid. --dok : sumeks.co

SUMEKS.CO - Toyota dikenal dengan inovasinya dalam menciptakan kendaraan hemat bahan bakar dengan desain elegan, performa handal dan teknologi canggih. 

Kendaraan Toyota menjadi opsi ideal bagi yang ingin menghemat biaya bahan bakar tanpa mengorbankan kualitas dan kenyamanan perjalanan.

Yuk periksa daftar lengkap dan keunggulan masing-masing dari mobil Toyota yang sangat efisien dalam penggunaan bahan bakar dilansir dari berbagai sumber sebagai berikut :

1. Toyota Camry Hybrid

BACA JUGA:Bocoran Toyota Corolla Cross 2024, Performa dan Mesin Berubah, Peningkatan Fitur TSS!

Toyota Camry Hybrid menempati peringkat pertama dalam daftar mobil Toyota paling hemat bahan bakar. 

Kendaraan ini terkenal karena keefisienannya dalam menggunakan bahan bakar, sebagai varian hybrid dari Toyota Camry yang menggabungkan mesin bensin dan motor listrik untuk mencapai tingkat efisiensi yang tinggi. 

Melalui teknologi hybrid canggih, Camry Hybrid dapat mengoptimalkan penggunaan bahan bakar dan secara signifikan mengurangi konsumsi.

Estimasi efisiensi bahan bakar yang dapat dicapai oleh Camry Hybrid bervariasi tergantung pada faktor-faktor seperti kondisi pengemudi, gaya mengemudi, dan lingkungan. 

BACA JUGA:MPV Mewah Kelas Atas! Intip Spesifikasi Toyota Alphard 2023 dengan Opsi Mesin Hybrid

Secara umum, Camry Hybrid dengan mesin A25A-FXS 2.487 cc memiliki konsumsi bahan bakar sekitar 25 km/liter atau lebih, tergantung pada kondisi jalan dan gaya mengemudi.

2. Toyota Corolla Cross Hybrid

Toyota Corolla Cross dikenal sebagai mobil hemat bahan bakar, meskipun bukan varian hybrid. 

Mesin 2ZX-FXE 4-Silinder DOHC VVT-i berkapasitas 1.798 cc mampu memberikan tenaga 72 Hp dan torsi maksimal 142 Nm. Corolla Cross Hybrid dapat mencapai sekitar 22,4 km/liter dalam kondisi normal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: