Red Sparks Tumbang Ditangan Tuan Rumah Hyundai 3-1 pada Laga Lanjutan Korea V-League 2023/2024
Daejeon JungKwanJang Red Sparks mempertahankan kemenagan dan harus tumbang ditangan tuan rumah Hyundai.--
BACA JUGA:Jadwal Lengkap K-League Pekan Ini, Penutup Round 1 Tim Megawati Tanding Dua Kali
Dua spike Megawati menjadi kunci kemenangan bagi Red Sparks sekaligus mengamakan set kedua 26-24.
Setelah turun minum set ketiga, kedua tim sama kuat dengan imbang 1-1. Aksi saling serang terjadi cukup lama hingga kedudukan 7-7.
Namun, lagi-lagi Hyundai menjauhi angka 13-16 setelah pemain asing mereka, Bassoko terus memberikan serangan kepada Red Sparks.
Menang jumlah poin, Hyundai terus menekan hingga set ketiga berakhir untuk tim tuan rumah 21-25.
Memasuki di set keempat, Red Sparks belum bisa menyamakan kedudukan bahkan harus pulang lebih cepat.
Megawati pada laga ini belum dapat menembus pertahanan kokoh dari Hyundai Hillstate.
Bahkan pevoli kelahiran Jember itu sempat ditarik keluar digantikan pemain lain guna memberikan tenaga serang tambahan.
Megawati kembali dimasukan pada skor 10-19 di set kempat. Namun masuknya kembali tidak membawah banyak perubah, Red Sparks kaluh kalah 16-25.
BACA JUGA:Duet Apik 2 Pemain Asing Red Sparks: Megawati dan Gia Menjadi Tulang Punggung Serangan
Dengan kekalah 1-3 ( 26-28, 26-24, 21-25, dan 16-26) ini Red Spakrs harus turun peringkat ke posisi empat klasemen Korea V-League 2023/2024. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: