9 Model Pagar Roster Minimalis Hemat Biaya, Rumah Aman Tampil Cantik dan Elegan, Bisa Dicontoh
Ilustrasi--
9. Pagar roster minimalis artistik
Jika bosan dengan tampilan pagar roster yang itu-itu saja, bisa menerapkan pagar roster dengan warna cerah.
Gunakan dua warna kontras pada dua bagian pagar. Dijamin tampilan pagar roster akan terlihat artistik dan unik.
Itulah model pagar roster minimalis yang bisa dicontoh, akan membuat rumah aman dan tampil cantik. Terpenting adalah menghemat biaya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: