Benarkah Mencabut Bulu atau Rambut Bikin Tumbuhnya Semakin Lebat, Temukan Jawabannya Disini

Benarkah Mencabut Bulu atau Rambut Bikin Tumbuhnya Semakin Lebat, Temukan Jawabannya Disini

Ada beberapa mitos kesehatan mencabut bulu pada area tubuh tertentu bisa membuat pertumbuhan bulu akan semakin banyak.--

BACA JUGA:Mitos vs Fakta, 5 Kepercayaan Sehari-Hari yang Belum Banyak Diketahui, Nomor 2 Sering Terjadi

Hal tersebut, akan terlihat jelas pada lapisan tubuh seseorang yang mempunyai warna kulit yang lebih terang.

Jadi, bulu atau rambut yang tumbuh "lebat" tersebut bukan disebabkan karena mencabutnya, melainkan perbedaan kontras bulu dengan warna kulit.

Meski tidak membuat bulu yang baru tumbuh lebih cepat, namun perlu diketahui tidak direkomendasikan menghilangkan rambut atau bulu dengan cara mencabutnya.

Menurut American Academy of Dermatology dapat menyebabkan terjadinya kondisi folikulitis, terutama pada bagian tubuh di area sensitif.

BACA JUGA:Yuk Simak Fakta dan Mitos Tentang si Raja Buah! Benarkah Berdampak Pada Kolesterol

Untuk diketahui, Folikulitis adalah gangguan kulit yang menyebabkan terjadinya peradangan di folikel rambut akibat infeksi bakteri atau jamur.

Mungkin bisa mencoba cara lain untuk menghilangkan rambut halus di tubuh seperti waxing.

Selain itu, bisa juga bercukur, threading, hingga laser yang dapat menghancurkan rambut sampai ke akar-akarnya.

Jadi kesimpulannya, mitos mencabut bulu pertumbuhannya semakin banyak adalah tidak benar dan buku yang nampaknya lebat pengaruh dari kecerahan warna rambut baru.

BACA JUGA:Mitos 8 Benda Wajib Ada Dirumah Dipercaya Bisa Mendatangkan Rezeki Berlimpah, Nomor 6 Gak Nyangka!

Itulah informasi mengenai mitos berikut fakta terkait mencabut bulu atau rambut yang bisa membuat pertumbuhannya semakin lebat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: