ALAMAK! Pantas Banyak Ditiru, Ternyata 7 Desain Rumah Ukuran 6x8 Ini Bentuknya Mirip Banget Rumah Pejabat

ALAMAK! Pantas Banyak Ditiru, Ternyata 7 Desain Rumah Ukuran 6x8 Ini Bentuknya Mirip Banget Rumah Pejabat

--

SUMEKS.CO - Desain rumah minimalis modern ukuran 6x8 memang terbilang cukup sederhana jika dibandingkan dengan rumah mewah lainnya. Kendati, dengan desain modern dijamin bentuknya tak kalah menarik dan unik.

Rumah yang unik dan menarik, ditambah dengan konsep minimalis modern tentu menjadi dambaan semua orang untuk memilikinya.

Ya, meski bermodalkan luas bangunan hanya berukuran 6x8, namun bentuk dan hasilnya bisa sepadan dengan polesan gaya desain minimalis modern terkini.

Tentunya, bangunan dengan ukuran 6x8 ini bisa membuat penghuninya betah dan nyaman. Terlebih jika desain yang dibuat menyamai bentuk rumah mewah para pejabat.

BACA JUGA:MANTAP! 5 Ide Desain Rumah Minimalis Modern Ukuran 6x12 Terbaru 2023, Rumah Artis Dijamin Lewat

Dikutip dsri berbagai sumber, terdapat beberapa bentuk rumah ukuran 6x8 yang bisa dijadikan ide inspirasi. Berikut ulasannya:

1. Desain Terbuka dengan Ruang Multi-Fungsi

Desain terbuka menjadi salah satu kunci utama dalam rumah minimalis. Dalam ukuran 6×8 meter, penguni bisa menciptakan ruang terbuka yang menggabungkan ruang tamu, ruang makan, dan dapur dalam satu area yang luas.

Penggunaan furnitur yang ringkas dan multifungsi seperti meja lipat atau sofa bed akan sangat membantu mengoptimalkan ruang yang terbatas.

BACA JUGA:7 Desain Rumah Minimalis Modern Ukuran 6x9, Hasilnya Tak Kalah Mewah dengan Hunian Harga Miliaran

2. Tata Letak Efisien dengan Pemisahan Ruang

Meskipun desain terbuka menjadi tren, tetapi terkadang pemisahan ruang menjadi diperlukan untuk memberikan privasi dan fungsionalitas yang lebih baik.

Anda dapat mempertimbangkan membuat partisi atau dinding setengah tinggi untuk memisahkan antara ruang tamu dan dapur, sambil tetap mempertahankan aliran cahaya dan kesan ruang terbuka.

3. Pencahayaan Alami yang Maksimal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: