Latihan Perdana Timnas Sepak Bola Indonesia Jelang Lawan Brunei, Wong Kito Lupakan Nonton di Gelora Sriwijaya

Latihan Perdana Timnas Sepak Bola Indonesia Jelang Lawan Brunei, Wong Kito Lupakan Nonton di Gelora Sriwijaya

Marselino Ferdinan - KMSK Deinze siap lawan Brunai Darussalam--

SUMEKS.CO- Jakarta - Wong Kito, lupakan nonton pertaandinngan Timnas Indonesia lawan Brunai Darussalam  Kualifikasi Piala Dunia 2026, di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang.

Ya itu karena kabut asap yang menghantui dan menyelimuti bumi Sriwijaya.

Laga akhirnya dikembalikan lagi ke tempat asal. 

Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) telah menempatkan laga timnas Indonesia lawan Brunai Darussalam itu di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). 

Dan laga akan digelar pada tanggal 12 Oktober 2023.

Saat in panitia sudah menyiapkan 30 ribu lembar tiket untuk pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 babak pertama antara Timnas Indonesia dengan Brunei Darussalam. 

Pertandingan kandang ini Tiket dapat dibeli di PSSI.org dan Tiket.com. Menurut informasi sudah lebih separuh tiket ludes.

BACA JUGA:Kabut Asap Usir Laga Timnas Indonesia Lawan Brunei Darussalam dari Stadion Sriwijaya Jakabaring Palembang

BACA JUGA:Dikepung Asap, Stadion Sriwijaya Jakabaring Tetap Jadi Laga Timnas Indonesia V Brunai Kualififikasi PD 2026


Saat latihan perdana masih ada yng telat, pelatih Shin Tae-yong merasa kesal.--

Ada berbagai kategori harga tiket yang bisa dipilih oleh para penggemar. 

Untuk VIP Barat dan VIP Timur dibanderol dengan harga Rp450.000. 

Kategori 1 Barat dan Kategori 1 Timur dihargai Rp250.000. 

Sedangkan Kategori 2 Utara, Kategori 2 Selatan, dan Kursi Disabilitas dijual dengan harga Rp125.000.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: