Dibandrol Rp2 Jutaan, Yuks Intip Dulu Kelebihan dan Kekurangan Tablet Nokia T20
Tampilan depan dan belakang Tablet Nokia T20, produk terbaru dari Nokia.--net
BACA JUGA:Nokia XR21: Smartphone dengan Performa Tinggi, Berapa Harganya?
Selain konektivitas Wi-Fi saja, tablet Nokia T20 menawarkan RAM dan penyimpanan internal yang rendah, yakni 4GB/64GB.
Tablet Nokia T20--net
Tak ada opsi pembesaran RAM melalui fitur bawaan. Dengan RAM dan penyimpanan internal kecil tablet ini sangat rentang dengan lembot dan ngleg.
Untuk mengatasi masalah tersebut, Nokia memberikan slot tambahan MicroSD sehingga ruang penyimpanan tidak terlalu kecil.
BACA JUGA:Nokia Kenalkan Logo Baru Setelah 60 Tahun Tidak Ganti
Perlu diketahui tablet Nokia T20 hadir dengan warna Charcoal Grey dan dibanderol dengan harga Rp2.399.000. Tablet ini sudah banyak dijual di toko offline atau ecommerce yang bermitra dengan Nokia.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: