Bani Abbasiyah, Era Kejayaan Islam Bidang Sains dan Tekno, Runtuh Akibat Intrik Pengkhianatan, Ini 6 Faktanya

Bani Abbasiyah, Era Kejayaan Islam Bidang  Sains dan Tekno, Runtuh Akibat Intrik Pengkhianatan, Ini 6 Faktanya

Dinasti Abbasiyah, Zaman Kejayaan Teknologi dan Sains, Runtuh karena Intrik Pengkhianatan-foto sumeks.co-

SUMEKS.CO - Masa Bani Abbasiyah menjadi kebangkitan ilmu pengetahuan, teknologi dan sains bagi perkembangan sejarah Islam dunia.

Bani Abbasiyah menggantikan dinasti Islam yang mereka kalahkan yaitu Dinasti Umayyah. Kejayaan islam di era bani Abbasiyah yang berkuasa melampaui capaian Bani Ummayah.

Pada zaman itu, Kota Baghdad menjadi pusat peradaban Islam yang sangat maju. Khususnya saat Khalifah Harun Ar-Rasyid berkuasa, kemajuan pengetahuan dan pendidikan melesat di era Abbasiyah.

BACA JUGA:ALLAHUAKBAR, Muhammadiyah Beli Gereja di Spanyol dan Dijadikan Masjid, Kembalikan Kejayaan Islam Era Abbasiyah

Dinasti Abbasiyah didirikan oleh keturunan dari Paman Nabi Muhammad SAW yaitu Abbas Bin Abdul Muthalib.

Kekuasaan Bani Abbasisyah dimulai pada tahun 750 pada tahun 750 -1258 M. Setelah runtuhnya kekuasan bani Umayyah.

Pada zaman Khalifah Harun Ar-Rasyid (786-809 M) memerintah perkembangan di bidang ilmu pengetahuan dan seni yang cukup pesat.

Kenapa dikatakan zaman keemasan ilmu pengetahuan, karena pada masa ini munculnya 4 mahzab fiqih yang berlaku saat ini. 

Kala memerintah, warga Negara bani Abbasiyah hidup penuh kemakmuran. Khalifah Harun Ar Rasyid memberikan kenyamanan dan keamanan bagi warganya. 

Khalifah Harun ar-Rasyid sukses memajukan ekonomi dan sosial dan pendidikan. Pada masa Khalifah Harun Al Rasyid ini, memiliki banyak mencapaian. 

Berikut 6 Fakta terungkap sejarah Islam saat Zaman Bani Abbasiyah:

BACA JUGA:Mengenal Ibnu Khaldun : Sang Pelopor Sosiologi Islam, Kritik Terhadap Penulisan Sejarah Terdahulu

1. Tentara tidak digaji

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: