Trendy dan Modern! Suzuki Celerio Hadir Untuk Anak Muda, Harga Cuma Rp97 Jutaan
Ilustrasi--
Trendy dan Modern! Suzuki Celerio Hadir Untuk Anak Muda, Harga Cuma Rp97 Jutaan
SUMEKS.CO - Suzuki Celerio mobil mungil dan imut, sangat cocok untuk digunakan anak muda.
Secara desain Suzuki Celerio memberikan bentuk body yang trendy dan modern.
Bahkan interior yang ditawarkan Suzuki Celerio sekelas mobil eropa.
Suzuki Celerio tidak hanya desain terkini, Suzuki Celerio memiliki harga yang ditawarkan sangat nyaman di kantong.
BACA JUGA:Percepat Penyusunan Arsitektur SPBE, Dinkominfo Muba Gelar Sosialisasi Bersama SKPD
Bicara harga Suzuki Celerio hanya di bandrol Rp97 jutaan, termurah di kelas Low Cost Green Car (LCGC).
Bahkan Toyota Agya, Daihatsu Ayla dan Honda Brio yang berada di Kelas LCGC masih terlalu mahal jika dibandingkan Suzuki Celerio.
Untuk fitur Suzuki Celerio memiliki fitur unggulanan yakni Android Auto dan Apple CarPlay merupakan fitur konektivitas yang dapat tersambung langsung dalam smartphone.
Jadi wajar, mobil satu ini mampu menarik minat generasi milenial zaman sekarang.
Suzuki Celerio sangat cocok digunakan untuk transportasi saat ke kampus atau hanya untuk berkeliling kota dengan kekasih.
Memikat Suzuki Celerio merupakan pilihan yang tepat karena harga dan desain yang unik.
Namun keunggulan Suzuki Celerio tidak hanya di desain namun Suzuki Celerio memiliki spesifikasi yang garang di kelasnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: