Puluhan Anak Belajar di TPA Masjid Taqwa Pagaralam, Isi Waktu Menjelang Berbuka Puasa
Kegiatan belajar membaca Al Quran di TPA Masjid Taqwa Kota Pagaralam.--dok : sumeks.co
BACA JUGA:Ajang PPD Tahun 2023, Wako Pagaralam : Alhamdulillah Masuk 10 Besar
Gunarto melanjutnya, peran orang tua tentu sangat menentukan perkembangan sang anak, maka orang tua harus tegas kepada setiap kebijakan yang diterapkan dirumah agar dapat membawa anak tersebut pada generasi yang maju secara prestasi akademik maupun non akademik.
“semoga anak-anak yang belajar di Taman Pembelajaran Al-Qur’an (TPA) Masjid Taqwa dapat konsisten menimba ilmu di sini,” pungkasnya.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: