Beredar Prediksi Daftar Timnas Voli Putri SEA Games 2022, Pelatih Alim Suseno Belum Pilih Skuat Resmi

Beredar Prediksi Daftar Timnas Voli Putri SEA Games 2022, Pelatih Alim Suseno Belum Pilih Skuat Resmi

Hany Budarty langganan timnas yang saat ini bela tim Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia. Foto Proliga Instagram--

SUMEKS.CO-Pelatih timnas bola voli putri untuk SEA GAmes 2023, adalah Alim Suseno. Coach Alim Suseno ini baru saja sukses membawa tim putri Bandung BJB Tanda Mata meraih sukses menjuari PLN Mobile Proliga 2023.

Meski gelaran SEA Games Kamboja sudah mepet 5-17 Mei 2023, PBVI belum juga mengumumkan deretan daftar pemain yang dibawa di even dua tahunan Asia Tenggara ini.

Diantara sosok langganan pemain timnas adalah sosok Hany Budiarti. Permah memperkuat Timnas pada tahun 2017, 2018, dan 2019.

Hany adalah anggota TNI AU berpangkat Serda, Tinggi Badan 176, BB 62 Kg, Kelihiran Kediri pada 20 Agustus 1996. Penah menjadi bagian tim, Jakarta Elelctrik, Jakarta BNI, BJB Tanda Mata. 

Sebelumnya pada SEA Games 2021 di Vietnam, timnas voli puteri berhasil membawa medali Perunggu. Saat itu timnas dilatih oleh Risco Matulesy. 

BACA JUGA:Finalis Proliga 2023 Hiasi Timnas Voli Indonesia Proyeksi SEA Games XXXII Kamboja

Saat ini tengah beredar prediksi pemain timnas bola voli putri Indonesia yang diproyeksikan untuk Sea Game 2023 di Kamboja 

Untuk posisi Setter:

1 Tiara Sanger dari Bandung BJB Tandamata

2  Arnetta Putri Amelia dari Jakarta Pertamina Fastron

BACA JUGA:Top, 10 Pevoli Indonesia Main di Liga Korea, ini Nama-Namanya


Coach Alim Suseno mengawal tim BJB meraih sukses Juara PLN Mobile Proliga 2023. Foto: BJB Tandamata Instagram--

Posisi Middle Blocker:

1 Wilda Siti Nurfadhillah dari Bandung BJB Tandamata

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: