Bikin Kejutan di Babak Pertama All England 2023, Ganda Putra Leo-Daniel Sukses Kalahkan Juara Dunia Malaysia

Bikin Kejutan di Babak Pertama All England 2023, Ganda Putra Leo-Daniel Sukses Kalahkan Juara Dunia Malaysia

Ganda putra Leo-Daniel sukses kalahkan juara dunia Malaysia. foto: pbsibadminton/sumeks.co.--

Rabu malamnya, unggulan pertama Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto atau Fajri mengalahkan ganda Korea, Kang Min Hyuk dan Seo Seung Jae (skor 20-22, 21-12 dan 21-19).

BACA JUGA:Babak Pertama All England 2023 Makan Korban, Juara Dunia 2021 Tumbang 

BACA JUGA:Juara All England M Ahsan Pastikan Hadir di Badminton Palembang Cup III

2 ganda putra Indonesia yang belum bertanding di babak pertama, terpaksa harus saling berhadapan.

Pasangan Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich akan menghadapi Mohammad Ahsan dan Hendra Setiawan di Court 3 Utilita Arena Birmingham. (*)

BACA JUGA:Babak Pertama All England 2023 Makan Korban, Juara Dunia 2021 Tumbang 

BACA JUGA:Juara All England M Ahsan Pastikan Hadir di Badminton Palembang Cup III

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: