Problem Lahan Hambat Proyek Jalan Tol Sumsel, Tanah Belum Bebas, Tuntutan Pemilik Ganti Rugi di Atas Penetapan

Problem Lahan Hambat Proyek Jalan Tol Sumsel, Tanah Belum Bebas, Tuntutan Pemilik Ganti Rugi di Atas Penetapan

Pembangunan Tol Kayuagung- Palembang-Betung seksi Kramasan- Musi Landas lagi on progess sepanjang 69,19 kilometer. foto: budiman/sumeks.co--

BACA JUGA:Enam Titik Rest Area Dibangun di Tol Kapalbetung, Lengkap dengan SPKLU

Kemudian yang kedua, Jalan Tol Kayuagung-Palembang-Betung seksi Kramasan-Musi Landas yang memiliki panjang 69,19 kilometer dan target digunakan pada Agustus 2023.  

“Semua PSN ini tetap kita harapkan selesai sesuai target,” tegasnya.

Kepala Kanwil Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Sumsel, Lydia Christyana menerangkan, total saat ini ada 15 program yang masuk PSN di Sumsel dikerjakan oleh pemerintah, baik itu pemerintah pusat maupun pemerintah daerah.

“Proyek yang dikerjakan itu bersifat strategis, tentu dengan adanya pembangunan ini mampu memberikan dampak besar terhadap masyarakat,” harapnya. 

BACA JUGA:Juni Rampung, Tol Kapalbetung Bakal Diresmikan Jokowi, Kayuagung - Betung Bisa Ditempuh dengan Waktu Segini

BACA JUGA:Enam Titik Rest Area Dibangun di Tol Kapalbetung, Lengkap dengan SPKLU

“Artinya dapat mendorong pertumbuhan ekonomi daerah serta pemerataan pembangunan sehingga berdampak langsung bagi kesejahteraan masyarakat,” tambahnya.

Ia mengatakan, secara nasional di sendiri tahun ini anggaran yang dialokasikan Rp323 triliun. 

Nasional itu 41 proyek dan Sumsel ada 15 proyek dari 6 sektor, baik jalan, jembatan, pelabuhan, kereta api kawasan, bendungan irigasi maupun energi.

“PSN tahun 2023 ini akan menyasar sebanyak 41 proyek, dan 15 di antaranya merupakan proyek di Sumsel,” kata Lydia. (yun)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: