Masih Misteri, Jembatan Ampera Diyakini Sebagai Jembatan Musi 1, Ayo Kita Telusuri Bagaimana Sejarahnya

Masih Misteri, Jembatan Ampera Diyakini Sebagai Jembatan Musi 1, Ayo Kita Telusuri Bagaimana Sejarahnya

Masih misteri jembatan ampera diyakini sebagai jembatan musi 1. Bagaimana sejarah jembatan Ampera. foto: jpg/sumeks.co--

BACA JUGA:5 Jembatan Terpanjang dan Ikonik di Pulau Sumatera, Ampera Peringkat Kelima

BACA JUGA:Lift di Tower Jembatan Ampera Sudah Ada Sejak Awal Berdiri

 

Biaya pembangunannya diambil dari dana pampasan perang Jepang. 

Tak hanya itu, jembatan ini pun menggunakan tenaga ahli dari negara Jepang. 

Proses pembangunan jembatan ini memakan waktu tiga tahun.  

Jembatan tersebut diresmikan pada 10 November 1965 oleh Gubernur Sumsel Brigjen Abujazid Bustomi. 

 

BACA JUGA:5 Jembatan Terpanjang dan Ikonik di Pulau Sumatera, Ampera Peringkat Kelima

BACA JUGA:Lift di Tower Jembatan Ampera Sudah Ada Sejak Awal Berdiri

 

Sebagai pernyataan terima kasih kepada presiden, jembatan tersebut diberi nama Jembatan Bung Karno.

Dikutip dari garuda.ristekdikti.go.id, tanggal itu Indonesia sedang peringati hari pahlawan yang ke-20. 

Dan pada tanggal itu, rakyat Sumsel telah menerima hadiah hari Pahlawan dari Bung Karno.

Hadiah itu berupa sebuah jembatan yang megah di jantung Kota Palembang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: